Dandim 1403/Plp Kunker ke Kecamatan Suli Barat ,Pasca Banjir Tadi Malam

Spread the love

 

 

LUWU- Musim Hujan di kecamatan Suli dan Suli Barat mengakibatkan ulapan sungai Suli tadi malam.8April 2024.

 

Orang nomor satu di jajaran TNI-AD di Kodim 1403/Plp melaksanakan kunjungan ke Kecamatan Suli Barat ,untuk melihat dari dekat arus sungai Suli yang dilaporkan Anggota Koramil 1403-02 Suli hari ini.

 

Pada saat kunker beberapa Minggu lalu di Koramil 1403-02 Suli mengatakan bahwa untuk mengatasi luapan air sungai Suli kita mengupayakan,bagaimana luapan air sungai tidak naik ke lokasi kantor Koramil dan sekitarnya.Ungkapnya ke media

Lanjut”Dandim 1403/Plp Letkol Arm.Kabit Bintoro Priyambodo,S.I.P mengatakan bahwa kita akan laporkan ini ke pimpinan atas ,agar setiap musim hujan di wilayah Teritorial Kodim 1403/Plp,khususnya wilayah Koramil 1403-02 Suli tidak menjadi tempat langganan banjir pada musim hujan.Pungkas Kabit Bintoro

 

Desa Buntu Barana Kecamatan Suli Barat merupakan Desa yang pertama ,jika musim hujan deras selalu menjadi tempat banjir yang terparah khususnya Kecamatan Suli Barat Dusun Tobolong dan Kecamatan Suli di Lingkungan Suli Pantai Kelurahan Suli

Kunjungan Dandim 1403/Palopo Letnan Kolonel Arm Kabit Bintoro Priyambodo S.l.P turut dalam peninjauan Dandim 1403/Plp bersama rombongan Pj Bupati Luwu H Drs Muh Saleh,Anggota Dewan Prov,Kapolres Luwu,Sekda Luwu,BPBD Luwu ,Dinas Perhubungan,Kepala Badan Banglitbangda,dan Pemerintah Desa meninjau dari dekat lokasi sungai pasca Banjir tadi malam.(Otto)